Jendela Arlian - Haloo Bunda... Semoga selalu baik dan sehat ya Bund, Adakah buah hatinya yang masih sering tantrum? Tantrum pada anak adalah keadaan ketika anak mengeluarkan emosi dengan cara mengamuk, marah, menangis kencang, hingga membanting barang-barang. Biasanya, tantrum terjadi saat ia memiliki dua emosi yang kuat, yaitu kemarahan dan kesedihan yang berlebihan. Kondisi ini sebenarnya normal terjadi pada anak,terutama pada anak yang berusia antara 1 hingga 4 tahun. Walaupun sepertinya menyeramkan, tantrum pada anak merupakan salah satu cara belajar anak untuk berkomunikasi secara efektif dengan Anda dan lingkungannya, bahkan bisa dianggap sebagai bagian dari proses berkembang. Anak Tantrum??? Apa Penyebab Dan Bagaimana Cara Mengatasinya?? Yuk Simak Disini... Terus apa Penyebab tantrum pada anak ya Bund? Penyebab tantrum yang biasa terjadi pada anak mungkin ketika ia menginginkan sesuatu tapi tidak punya cukup kecakapan untuk mengungkapkannya, hal ini di